Selasa, 12 Januari 2010

Bank Data

Bank Data merupakan suatu tempat atau media penyimpanan semua data-data yang penting dari semua instansi maupun individu. Bank Data ini sangat penting keberadaannya dikarenakan semua data yang disimpan nantinya akan dicari oleh orang yang membutuhkan dan dapat dipergunakan untuk memperoleh informasi yang berguna bagi orang yang membutuhkannya.
Data yang dicari di bank data sangatlah penting, karena dari data yang telah siperoleh dan setelah data tersebut mengalami proses, maka data tersebut akan menghasilkan sebuah informasi yang berguna dan sangat penting bagi yang membutuhkannya.
Bank Data menyimpan semua data-data yang di simpan di dalamnya dan akan dipergunkan sewaktu-waktu, dan dengan waktu yang tidak menentu. Otomatis data yang ada haruslah data terbaru. oleh karena itu Bank Data selalu mengupdate data-data yang ada di dalamnya, hal ini agar data yang nantinya akan dugunakan oleh orang-orang bukan data yang kadaluarsa..

0 komentar:

Posting Komentar

Posting Komentar